Senin, 09 Agustus 2010

Pepatah Arab

Posted by Asep Komaru 20.26.00, under , | No comments

Suatu pepatah arab mengatakan...
"Bangunlah kamu di waktu pagi,Bekerjalah kamu di waktu siang,Istirahatlah kamu di waktu sore,dan tidurlah kamu di waktku malam"

Mungkin kalau dilihat,kata-kata itu tak ada artinya.tapi coba kita lihat apa makud dari kata-kata itu....

"Bangunlah kamu di waktu Pagi" artinya Kita harus Membekali diri,dengan cara mencari Ilmu pada sa'at Muda.
"Bekerjalah kamu di waktu siang" artinya kita harus mengamalkan ilmu yang kita dapat sa'at kita muda(Bekerja).
"Istirahatlah kamu di waktu sore" artinya Pada sa'at tua nanti kita tinggal menikmati hasil dari jerih payah kita sa'at maih muda.
"Tidurlah kamu di waktu malam" artinya Matilah dengan tenang tanpa meninggalkan suatu beban atau memberatkan keluarga yang di tinggalkan.

Demikian sebuah kata-kata sederhana yang saya juga dapat dari guru saya.tapi bagi saya itu sangat berhrga dan bermanfa'at,semoga bisa berman'faat bagi anda juga.

0 komentar:

Posting Komentar

pengen AXIS gak usah RASIS

Powered By Blogger